Pelatihan Petugas Sakernas Semester II Kabupaten Bangka 2017 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Bangka

Saat ini Publikasi Kabupaten Bangka Dalam Angka 2025 sudah tersedia di website BPS Kabupaten Bangka dan dapat diakses disini.

Pelatihan Petugas Sakernas Semester II Kabupaten Bangka 2017

Pelatihan Petugas Sakernas Semester II Kabupaten Bangka 2017

10 Juli 2017 | Kegiatan Statistik


Pagi hari ini di hotel pesona sungailiat (10/7), telah dilakukan pembukaan pelatihan petugas sakernas semester II kabupaten Bangka 2017 oleh Kepala BPS Provinsi Kep Babel Bapak Darwis Sitorus didampingi kepala BPS Kabupaten Bangka Bapak Ahmad thamrin beserta Instruktur Daerah Ibu Santy Fajaria.

Acara dimulai dengan sambutan oleh MC hingga diresmikan dibuka oleh kepala BPS Provinsi Kep Babel, yang diakhiri dengan doa bersama. Selain itu di ada pula penandatanganan pakta intregitas untuk menjamin komitmen para petugas dalam melakukan pendataan yang berkualitas. Tak luput juga diadakan sesi foto bersama-sama seluruh petugas dan panitia bersama Kepala BPS Provinsi Kep Babel dan Kabupaten Bangka.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Bangka (Statistics of Bangka Regency)Jl. Ahmad Yani (Jalur Dua) Sungailiat 33215

Telp/Faks (0717) 92492

E-mail :bps1901@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik