Buka Bersama Panti Asuhan Al-Kautsar - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Bangka

Saat ini Publikasi Kabupaten Bangka Dalam Angka 2025 sudah tersedia di website BPS Kabupaten Bangka dan dapat diakses disini.

Buka Bersama Panti Asuhan Al-Kautsar

Buka Bersama Panti Asuhan Al-Kautsar

2 Juni 2017 | Kegiatan Statistik Lainnya


Sebagai seorang ASN tujuan inti dari pekerjaan ini melayani masyarakat dengan sepenuh hati, baik di jam kantor maupun luar kantor. Oleh karena itu pegawai BPS Kabupaten Bangka melaksanakan buka bersama anak-anak panti asuhan Al-Kautsar yang di pimpin oleh Kepala BPS Kabupaten Bangka yang langsung di sambut ketua panti asuhan Bapak Lamudin untuk meningkatkan rasa saling berbagi dan peduli terhadap sesama.
Diakhir acara setelah sholat berjamaah bersama, seluruh pegawai BPS Kabupaten Bangka bersalam-salam dengan anak-anak panti sebagai tanda akhir dari rangkaian acara buka bersama.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Bangka (Statistics of Bangka Regency)Jl. Ahmad Yani (Jalur Dua) Sungailiat 33215

Telp/Faks (0717) 92492

E-mail :bps1901@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik