August 17, 2020 | Other Activities
Halo #SahabatData
Selamat merayakan hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke -75.
Kemerdekaan adalah milik semua rakyat Indonesia. BPS Kabupaten Bangka juga mengapresiasi kecintaan terhadap Bangsa dan Negara Indonesia dengan mengikuti upacara hari Kemerdekaan RI di rumah masing-masing. Setiap pegawai mengikuti jalannya upacara kemedekaan yang dilaksanakan Istana Negara melalui media televisi serta ikut memberikan penghormatan saat pengibaran sang merah putih.
Related News
BPS Kabupaten Bangka Ikut Meramaikan Karnaval Mobil Hias dalam Rangka HUT RI ke 74
Upacara Memperingati Hari Kebangkitan Nasional ke 111
Internalisasi Sensus Penduduk (SP) 2020 dalam Suasana HUT RI
Upacara Bendera Dalam Rangka Memperingati Hari Ulang Tahun ke 74 Republik Indonesia
Supervisi BPS RI Rekonsiliasi PES ST2023
Visitation & Groundcheck of Desa Cantik Karya Makmur Village by Team of BPS RI and Kemendes RI
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten Bangka (Statistics of Bangka Regency)Jl. Ahmad Yani (Jalur Dua) Sungailiat 33215
Telp/Faks (0717) 92492
E-mail :bps1901@bps.go.id